KOMBINASI



      Kombinasi k unsur dari n unsur:
Kombinasi yang dapat terjadi dari n unsur yang ada dan akan disusun dalam k unsur, dilambangkan (dinotasikan) dengan: n C k atau C (n , k)
                                        

Kombinasi n unsur dari n unsur yang ada yaitu n C n = 1
Contoh :
Dalam suatu kelompok yang terdiri dari 10 siswa akan dipilih untuk menjadi tim inti Bola Volley :
a.       Ada berapa cara yang dapat dilakukan untuk memilih tim tersebut?
b.       Berapa cara dapat dilakukan pemilihan jika dua orang siswa harus selalu dipilih?

Penyelesaian:
a.       Karena yang dipilih obyek hidup yang tidak memandang tempat/posisi maka Banyaknya cara pemilihan dapat ditentukan dengan kaidah Kombinasi, sebagai berikut:
      


b.       Karena yang dua sudah pasti dipilih, maka tinggal memilih 4 orang dari 8 orang yang tersedia, sehingga berlaku:


kalian juga dapat menyimak video tentang kombinasi berikut




Setelah kalian mempelajari pembelajaran di atas silakan mencoba kegiatan di bawah ini

>>>>>Kegiatan<<<<

Tidak ada komentar:

Posting Komentar